Mohon tunggu...
Humas BAPAS Kelas II Tarakan
Humas BAPAS Kelas II Tarakan Mohon Tunggu... Operator - Humas Bapas Kelas II Tarakan

Kami adalah tim humas Bapas Kelas II Tarakan.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Bapas Tarakan Terima Pendampingan Pembentukan Koperasi oleh Dinas Koperasi

11 November 2024   13:15 Diperbarui: 11 November 2024   13:29 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dok. Humas Bapastar

Tarakan - Dalam rangka persiapan pembentukan koperasi Griya Abhipraya Paguntaka, Bapas Tarakan terima sosialisasi materi oleh Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, dan Perdagangan Kota Tarakan. Diikuti oleh seluruh pegawai, sosialisasi ini berlangsung khidmat pada Senin (11/11/2024).

Hadir dalam acara, Ardiansah selaku Plt. Kabid Koperasi dan UMKM, Abdul Qahhar dan Alma Hardiana selaku pendamping koperasi. "Kehadiran kami di sini adalah untuk mensosialisasikan dan membantu penbentukan koperasi untuk Bapas, semoga ke depan pembentukan koperasi ini lancar," harap Ardiansah.

Kepala Bapas Tarakan, Rita Ribawati, mengungkapkan keinginannya dalam pembentukan koperasi ini adalah untuk membantu pengelolaan hasil unit usaha Griya Abhipraya Paguntaka. "Bentuk koperasi Bapas nantinya Koperasi Primer, di mana koperasi ini akan menjadi alat untuk memasarkan hasil unit usaha yang Bapas miliki lewat Griya Abhipraya," tuturnya.

Kontributor: BapSTAR/pan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun