Buku wonder crytsal karya Kala Keerthi Sybil Wettasinghe. Karya yang sangat berkelas. Penulis asal Sri Lanka tidak mengakhiri karya yang dibuatnya. Ia begitu kreatif menumpahkan idenya, merangsang otak untuk bekerja lebih baik. Otak seringkali dipakai untuk kegiatan yang kurang optimal namun bukan berarti mengabaikan segi aturan yang berlaku bagi otak.
Membuat Anak bisa menentukan ending. Anak antusias atau bahkan tergiur oleh hiburan bacaannya.
Ending tidak terlalu kaku. Penulis mampu memyelipkan gairah bagi tulisan tersebut. Tampak sekuatnya anak membaca hingga lupa dengan mainannya.Â
Ending sekitar 20 ribu solusi yang ditawarkan seolah menjadi magnet yang efektif di saat era ini. Saking hebatnya buku ini telah masuk Guiness world record. Sebuah kebangaan bahi pengarangnya. Bisa menginspirasi
Coba amati, ending mungkin jadi referensi sedih bahagia atau menggantung. tergantung mana yang mau dipakai. Penulis memberikan kebebasan. Jalan yang seperti apa yang mau dipilih. Sehingga menciptakan kesan surprise nan indah.
Sebuah kisah yang membuat anak berimajinasi, melatih sistem motoriknya. Imajinasi tak akan bisa berjalan dengan baik kalau tidak dilatih. Usia dini merupakan usia emas.
Ketika saya membaca sebuah artikel dikoran jawa pos, saya tiba-tiba menemukan sebuah judul yang unik. Segeralah saya ambil dari sumber beritanya. Memang menggugah pembaca
Buku tersebut disertai gambar dan puisi, dan sebagian perangkat pendukung. Anak menyukai warna dalam tulisan. Ketebalan bukan alasan apakah berpengaruh. Sekali lagi, mutu bagus dan tidaknya diukur melalui tahapan minat anak dalam belajar memahami dan membaca.
Menariknya, buku anak juga bisa masuk ke kalangan dewasa sebagai bahan bercerita dan mendongeng bagi buah hatinya.Â
sekian, semoga bermanfaat.