Mohon tunggu...
Hilman Saepul Rahman
Hilman Saepul Rahman Mohon Tunggu... Guru - Staff Education

Pendidikan itu menuntun murid berdasarkan kodrat zaman dan kodrat alam

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Isra Mi'raj di Ponpes Hidayatussibyan

18 Februari 2023   20:55 Diperbarui: 18 Februari 2023   21:13 125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sabtu, 27 Rajab 1444 H bertepatan 18 Februari 2023 bertempat di Pondok Pesantren Hidayatussibyan Desa Sadai Kecamatan Tukak Sadai dilangsungkan peringatan Isra Mi'raj.

Pondok Pesantren Hidayatussibyan memiliki khas tersendiri dilihat dari letaknya. Berbatasan langsung dengan laut Sadai menjadi daya tarik tersendiri jika kita berkunjung. Ketika kita naik ke lantai 2 gedung pondok pandangan kita mengarah ke sebelah Timur maka pandangan kita langsung mengarah ke hamparan laut biru, itulah laut Sadai.

Di bawah pengasuhan Kyai Sisnan ponpes Hidayatussibyan saat ini memiliki gedung sebanyak 2 lantai. Masih butuh banyak sentuhan dermawan agar menjadi pondok pesantren kebanggan umat.

Hadir dalam acara peringatan Isra Mi'raj anggota DPRD Bangka Selatan H. Komarudin, sekcam tukak sadai, kepala desa se Tukak Sadai, dan Keluarga Besar Nahdlatul Ulama Kab. Bangka Selatan.

Peringatan Isra Mi'raj di Pondok Pesantren Hidayatussibyan menghadirkan KH. Ja'far Sodiq sebagai penceramah. KH. Ja'far Sodiq adalah pengasuh pondok pesantren Hidayatussalikin Pangkalpinang. Dalam ceramahnya beliau mengupas Asbab terjadinya Isra Mi'raj.

Pentingnya melaksanakan shalat sebagai kewajiban umat Islam. Hendaknya shalat didirikan sesuai dengan yang diajarkan oleh Kanjeng nabi Muhammad SAW. Soluu kama roaitumuni usolii.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun