Berbagai genre buku yang tersusun di rak perpustakaan juga bisa kamu jadikan sebagai sumber ide kreatif kamu. Berbagai sumber ide itu tentu bisa kamu ubah menjadi ide kreatif originalmu dengan suasana sunyinya perpustakaan. Kesunyian itu akan membantu otakmu untuk bekerja merumuskan ide-ide kreatif. Bahkan, ketika otakmu cukup fokus, segala keadaan yang ada di perpustakaan tentu akan memicu ide kreatifmu. Â
Berbagai manfaat perpustakaan itu bisa kamu rasakan bila kamu sering berkunjung ke perpustakaan ataupun sering membaca buku. Bahkan, informasi terkecil yang kamu dapat dari buku-buku itu, tentunya menjadi informasi yang sangat berguna di masa muda maupun masa tuamu nanti nya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H