Mohon tunggu...
Roni Bani
Roni Bani Mohon Tunggu... Guru - Guru SD

SD Inpres Nekmese Amarasi Selatan Kab Kupang NTT. Bahasa dan Kebudayaan masyarakat turut menjadi perhatian, membaca dan menulis seturut kenikmatan rasa.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tempat yang Salah Waktu yang Keliru

27 Desember 2022   12:57 Diperbarui: 27 Desember 2022   13:20 240
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Pemulung Aksara duduk di sini di ruang pungut akasara mendengarkan rumor tentang tempat yang salah dan waktu yang keliru,  entah tempat mana yang benar dan waktu mana yang cocok, bagaimana bisa berkata satu tempat itu sebagai yang salah dan satuan waktu sebagai keliru?

Mengisi air dalam keranjang pada jam sepuluh pagi, bolehkah keranjang menjadi tempat yang salah dan jam sepuluh menjadi waktu yang keliru? Bukankah tempat itu pasif dan waktu terus aktif bergulir tanpa melihat subjek?

Memang lidah tak bertulang, begitu kata syair lagu, jadi segala daya upaya bijak bestari cerdas nan cerdik dalam kata dan frasa tempat yang salah dan ada waktu yang keliru  

Umi Nii Baki-Koro'oto, 27 Desember 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun