Mohon tunggu...
HERONIMUS NETO
HERONIMUS NETO Mohon Tunggu... Guru - Guru

Suka membaca konten pendidikan, parenting, motivasi dan pengembangan diri

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Lihatlah Mereka (Sebuah Pesan untuk Guru)

2 Mei 2023   00:00 Diperbarui: 2 Mei 2023   00:02 122
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jangan biarkan mereka dalam keputusasaan

Bawa  mereka keluar dari keterbatasan

 

Lihatlah mereka …

Tuntunlah ke jalan yang lurus

Tumbuhkan budi pekerti luhur

Lahirkan pribadi-pribadi nan jujur

Lihatlah mereka …

Tak cukup dengan dua bola mata

Tapaki jejak Ki Hadjar Dewantara

Ibu pertiwi kan terharu bangga

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun