Mohon tunggu...
Heri Hermawan
Heri Hermawan Mohon Tunggu... Penulis - Reseacher Publik | Pegiat Literasi Tangerang | The Young Entrepenuer

Hobby : Ngopi sambil Baca-baca buku, kadang suka motoran, kadang blusukan ke kebon naik Gunung, biasa isengĀ² jadi kang photo dan Tour Guide. Minat Bacaan : Filsafat, Fiksi, Self improvment, Baca Quote Para Filsuf dan Sufi.

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Memahami Semesta Cinta

9 November 2024   11:51 Diperbarui: 9 November 2024   11:56 24
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Untuk membersihkan penyakit hati agar tetap suci & murni sesuai fitrah-Nya.

Terkadang seseorang perlu tersesat & masuk kedalam lembah kehinaan terlebih dahulu.
Karena degan cara itu dia tak lagi merasa paling so suci, so bener sendiri dan tidak lagi memandang orang lain lebih buruk, lebih rendah dan hina dari dirinya.

Puncaknya, ketika dia sudah banyak mengalami dan merasakan kehinaan dan kepahitan itu, Ā hatinya akan senantiasa di hiasi dengan rasa kasih sayang. tak ada lagi kebencian dan keakuan dalam diri.
Karena ketika dia memandang orang lain, serasa memandang dirinya sendiri.

Ilmu rasa itu sangat mahal, karena di dapatkannya melalui pelajaran hidup, kuliah kehidupan yang gurunya langsung alam semesta yang di beli oleh banyak pengalaman serta banyak penderitaan yang di lalui.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun