Mohon tunggu...
Dr. Herie Purwanto
Dr. Herie Purwanto Mohon Tunggu... Penegak Hukum - PNYD di KPK (2016 sd. Sekarang)

Bismilah, Menulis tentang : - Korupsi dan Bunga Rampai (2022) - Korupsi (2023) - Hukum dan Korupsi (22 Oktober 2024 sd. sekarang) - Sebelum aktif di Kompasiana (2022), menulis di Jawa Pos, Suara Merdeka, Tribun dan Beberapa Media Internal Kepolisian. (Masuk Dalam Peringkat #50 Besar dari 4.718.154 Kompasianer Tahun 2023)

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tak Korupsi Nikmat Illahi

17 Oktober 2024   08:11 Diperbarui: 17 Oktober 2024   14:05 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tak Korupsi Nikmat Illahi

Bukannya Lagi Sangat Percaya, Namun Sejuta Bahkan Satu Milyar Percaya, Bahkan Lebih Tak Terhitung, Bahwa Tempat Saya Bergantung

Menjadi Satu-Satunya Pemberi Solusi, Atas Debu, Onak dan Duri, Dari Setiap Jejak dan Engah Nafas, Yang Mengharap Dosa Bagai Kapas

Gantungan Harap Selalu Menata Diri, Pada Tata Hidup Yang Ingin Bersih Diri, Dari Tamak, Hasut dan Dengki, Kusandar Selalu Padamu Illahi

Jangan Sampai Tapak Hati, Ingkar Korupsi Atas Nikmat Diri, Yang Tercurah DariMu, Sepanjang Waktu

Bimbing Hati Ini Selalu Ya Robb.....

(Prasasti 8 Tahun di Gedung Merah Putih-KPK-RI)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun