Pijatan di tangan ternyata bisa memulihkan kesehatan tubuh dalam sekejap.
Jika dilakukan dengan tepat dan rutin, Anda bahkan tidak perlu ketergantungan dengan obat-obatan.
Pengobatan alternatif yang telah ada selama ratusan tahun sering kali hanya mengandalkan titik-titik tertentu di bagian tubuh untuk mengobati berbagai macam penyakit.
Salah satu bagian tubuh yang memiliki titik-titik ajaib untuk mendongkrak kesehatan ialah tangan dan jari-jarinya.
Hanya dengan pijatan sederhana pada bagian tersebut. Berbagai masalah kesehatan ringan yang anda derita pun akan lenyap.
Dikutip dari Brightside, Berikut 8 gerakan pijat pada tangan yang bisa anda coba kapan pun dan dimana pun.
1. Teknik Posisi Tangan Surya Mudra.
Dari pada menggunakan obat-obatan kimia yang berefek samping dan kurang aman, lebih baik lakukan teknik pijatan ini.
Tangan dengan posisi  Surya Mudra dipercaya dapat membantu metabolisme tubuh dan memperbaiki masalah pencernaan.
Selain itu, Teknik posisi ini bisa digunakan untuk mengurangi nafsu makan dan menurunkan suhu darah.