Mohon tunggu...
Hera Veronica Suherman
Hera Veronica Suherman Mohon Tunggu... Wiraswasta - Pengamen Jalanan

Suka Musik Cadas | Suka Kopi seduh renceng | Suka pakai Sandal Jepit | Suka warna Hitam

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Perjamuan Suci

20 September 2022   10:34 Diperbarui: 20 September 2022   10:40 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Perjamuan Suci

Meja perjamuan beralas pasi
beradu pialang-pialang digdaya
mencipta denting nyaring
dari secawan genangan berisi
curah mata air jumawa
baris kursi kehormatan diduduki
arloji pongah sesekali dilirik
di waktu yang piawai bertikai
perjamuan riuh berisi basa-basi
berhambur kalimah puja-puji
dari tuan-puan yang haus
sanjung setinggi gunung
wajah-wajah kenakan topeng
ramah tamah di muka
namun sejatinya menikam
menusuk dari belakang
perjamuan bertabur hasad
di antara bisik bak ular bersisik
jubah-jubah kebesar dikenakan
perjamuan suci terus berlangsung
di antara alas kaki menjejak
pualam-pualam diam
perjamuan suci
kian bertambah gaduh
kendati pekat mulai menyeduh

H 3 R 4
Jakarta, 20/09/2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun