Mohon tunggu...
AKIHensa
AKIHensa Mohon Tunggu... Penulis - Pensiunan sejak tahun 2011 dan pada 4 Mei 2012 menjadi Kompasianer.

Kakek yang hobi menulis hanya sekedar mengisi hari-hari pensiun bersama cucu sambil melawan pikun.

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

Membedah Skuad Indra Sjafri di SEA Games 2023

22 April 2023   04:12 Diperbarui: 23 April 2023   01:30 1155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Para pemain timnas U22 Indonesia saat menjalani pemusatan latihan untuk persiapan SEA Games 2023 bersama sang pelatih, Indra Sjafri. (Dok. PSSI via kompas.com)

Memang Titan tidak seimpresif Samanta, tapi anak muda ini sangat ngotot dari cara bermainnya seakan tak kenal menyerah. 

Rizki Ridho Kapten Timnas U-22 di ajang SEA Games Kamboja 2023 (Foto PSSI). 
Rizki Ridho Kapten Timnas U-22 di ajang SEA Games Kamboja 2023 (Foto PSSI). 

Mari kita lihat daftar pemain Timnas Indonesia U-22 di ajang SEA Games 2023 Kamboja. 

Kiper: Ernando Ari, Adi Satryo.Belakang: Bagas Kaffa, Komang Teguh, Ilham Rio Fahmi, Muhammad Ferarri, Rizky Ridho, Alfeandra Dewangga, Haykal Alhafiz, Pratama Arhan. 

Tengah: Taufany Muslihuddin, Marselino Ferdinan, Beckham Putra, Ananda Raehan Alief, Fajar Fathur Rahman, Irfan Jauhari, Jeam Kelly Sroyer, Witan Sulaeman. Depan: Titan Agung, Ramadhan Sananta. 

Dengan materi pemain di atas Indra Sjafri bisa memilih skuad yang dia inginkan melalui formasi kesukaannya yaitu 4-3-3. 

Empat bek yang menjadi benteng kiper Ernando Ari adalah Rizki Ridho dan Muhamdad Ferrari sebagai duet bek tengah. 

Sementara full back kiri adalah Pratama Arhan dan bek kanan Alfreanda Dewangga atau Bagas Kaffa. Di sana juga masih ada Rio Fahmi. 

Trio lini tengah yang bisa menjadi pilihan Indra adalah Marselino Ferdinan, Beckham Putra dan Witan Sulaeman. Trio gelandang ini sangat sentral peran mereka karena harus mampu mengatur transisi setiap serangan dan bertahan yang seimbang. 

Sementara pilihan untuk trio penyerang adalah Ramadhan Samanta sebagai striker murni didamping dua winger yaitu Irfan Jauhari dan Jeam Kelly Sroyer. 

Indra Sjafri juga bisa memilih formasi 4-2-3-1 sebagai alternatif. Begitu pula formasi 4-4-2 dengan duet striker Samanta dan Titan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun