Mohon tunggu...
Heni Prasetyorini
Heni Prasetyorini Mohon Tunggu... Tutor - Edupreneur

Pegiat pendidikan coding untuk anak-anak di Heztek Coding

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Angela Yu Mengenalkan Coding dengan Bahasa Ibu-ibu

20 Mei 2019   06:36 Diperbarui: 20 Mei 2019   07:40 75
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
coding function di playground xcode-dokpri

Saya adalah ibu rumah tangga biasa, non coder, alias non programmer, tapi kejeblos di dunia ajaib ini sejak 2016, 3 tahun lalu lebih sedikit. 

Setelah lulus dari Coding Mum Surabaya, saya tak bisa berhenti menahan deru hati untuk terus kepo dengan konsep memahami cara kerja komputer ini. Konsep Coding, Computer Science, Computational Thinking dan sekitarnya, terus menerus saya pelajari dari berbagai sumber. 

Beruntunglah sekarang semua rasa penasaran ini bisa cepat diselesaikan dengan hitungan detik dengan bantuan mesin pencari. 

Nah, sambil terus mencari informasi dan belajar, saya juga gemar mengajar. Terutama untuk ibu-ibu dan anak-anak.
Ada modusnya juga, untuk menarik korban lebih banyak sehingga kejeblosan saya itu bisa dirasakan oleh lebih banyak orang :)

Coding begitu menarik, walau awalnya saya langsung gelagapan dikenalkan cara menulis code untuk membuat WEBSITE dengan 3 bahasa pemrograman basic yaitu HTML5, CSS3 dan JAVASCRIPT. 

Sejak menuliskan HELLO WORLD pertama di HTML, saya sudah berteriak, " wooo ini sulap!!!", dan sejak itu sampai detik ini saya juga berteriak wohoo ini sulap ketika menuliskan HELLO WORLD selanjutnya di bahasa SWIFT.

Jika HTML ini saya tahunya digunakan untuk bikin website, dengan memakai laptop windows. 

Kalau SWIFT ini, adalah bahasa ciptaan geng APPLE yang hanya bisa digunakan di MACBOOK. 

Kok bisa sampai ke geng APPLE mbak Hen?

Nanti saja ceritakan di artikel lainnya ya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun