Lihat saja ramainya orang yang bersiap-siap menaiki transportasi umum, tidak peduli seberapa terlambat ia tiba di tempat persinggahan. Yang terpikir bagaimana ia sampai tujuan dengan cepat dan mengalahkan orang-orang yang berkorban waktu untuk menunggu trasportasi tiba. Antrean di mulai dari persetujuan hati yang tidak tergesa-gesa dan sabar dalam menghadapi persoalan.Â
Antre adalah kata yang mungkin menjadi asing dalam kosakata kita karena terbiasa dengan antri yang merupakan kata tidak baku dalam bahasa Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H