- Gender
Pada penelitian lain juga ditemukan bahwa perempuan lebih rentan terkena osteoarthritis. Nyeri sendi ini terjadi akibat menopause. Pada perubahan siklus menstruasi ini, terjadi perubahan hormon yang menyebabkan proses gangguan pada sel, termasuk sendi.
Untuk Anda yang masih muda, tetapi memiliki beberapa faktor risiko di atas, sebaiknya segera melakukan konsultasi dengan dokter. Upaya ini merupakan langkah awal untuk dilakukan pemeriksaan fisik pada sendi Anda. Anda juga dapat melakukan pencegahan osteoarthritis agar tidak semakin parah dengan Konsend.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H