Profil
Saya merupakan Mahasiswa yang mempunyai rasa penasaran yang tinggi untuk mencoba segala hal positif yang belum pernah saya lakukan untuk mencari jati diri saya. saya memiliki hobi untuk mengabadikan pristiwa sehari--hari yang mungkin saya temui disekitar saya dengan peralatan seadanya, dan juga saya mempunyai hobi menggambar disaat saya sedang senggang. sekarang ini juga saya sedang tertarik untuk mulai menulis. topik konten favorit saya adalah konten seputar karya seni.
Bergabung 02 Juni 2023
Statistik
Label Populer