Yang paling berbahaya lagi adalah perubahan sosial juga berpotensi menimbulkan krisis. Orang yang tidak siap atau tidak mau dengan perubahan cenderung bersikap antipati terhadap perubahan. Orang menolak perubahan biasanya disebabkan karena basic security-nya terancam atau golongan orang yang sudah merasa nyaman dengan kondisinya saat ini. Jadi, orang seperti itu merasa lebih nyaman dengan keadaan yang lama sehingga sikap antipati ini membuat orang-orang tersebut menciptakan defensive mechanism. Dengan begitu, dapat dikatakan bahwa perubahan sosial juga mendatangkan masalah sosial baru.
Lokasi Peribadatan Umat HKBP yang kegiatan ibadahnya ditentang warga sekitar (Kompas.com)
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI