Mohon tunggu...
Hasyyati melanie
Hasyyati melanie Mohon Tunggu... Penulis - Hasyya

Gadis kelahiran kota hujan

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi | Tentang Kepergiaan

7 Mei 2019   19:11 Diperbarui: 7 Mei 2019   19:26 25
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Tentang Kepergiaan

Karya: Hasyyati Melanie

Malam telah membuatku mengerti, tentang, dan apa, juga bagaimana arti dari kata kehilangan. Membuat diri sadar tentang kejamnya waktu yang dulu pernah menghunusku.

Tak apa. Semua mengajarkanku tentang ketidak abadian. Belajar dari senja, jika indah tak selamanya abadi, begitu pun yang datang pasti suatu saat akan pergi.

Tentang kepergiaan. Tak selamanya identik dengan tangis. Sedih memang, tapi menurutku semua tergantung pribadi masing-masing. Tentang menyikapi.

Berlarut di dalamnya menurutku tak salah. Kau yang tak pernah merasakan dan tak bisa menjadi dirinya, mungkin diriku. Kau hanya bisa menghakimi tanpa mengerti, dan menghina tanpa merasa.

Kau boleh menghibur juga menguatkanku, tapi tolong, tak usah memaksaku untuk segera melupa. Biar semuanya aku peluk, hingga rasa sakit itu dengan sendirinya lepas dariku.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun