Mohon tunggu...
Hastuti Wibowo
Hastuti Wibowo Mohon Tunggu... Guru - Guru IPA SMP Xaverius I Jambi

Hidup adalah Ibadah

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

"Merdeka Belajar", Belajar bersama Bapak Indra Charismiadji, Menulis bersama Om Jay

4 Februari 2020   09:43 Diperbarui: 4 Februari 2020   09:53 54
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Selasa 3 Februari  tidak akan terlupakakan dengan pengalaman belajar on line dalam acara " Menulis Bersama Om Jay ". Nara sumber kelas internasional kita kali ini Bapak Indra Charismiadji.

Kita dihadapkan dengan program Mas Menteri Pendidikan kita " Merdeka Belajar". Kita  berdiskusi dan diarahkan oleh Mas Indra dengan sabar sampai kita menemukan hakekat dari merdeka belajar yaitu pikiran guru maupun siswa yang terarah mulai dari C4, 5, dan 6 sehingaga guru maupun siswa kritis, kreatif dalam mencipta

Tidak ada kreatifitas tanpa kolaborasi karena dengan kolaborasi terjadi penyempurnaan . Dengan kolaborasi ada komunikasi, berpikir kritis . Ada pembagian tugas terjadilah efek intrinksik yang memunculkan level kognitif C4, C5 dan C6.

HOTS bukan hanya sekedar pada soal tetapi bagaimana diwujudkan secara nyata, Siswa mampu melakukan sesuatu dengan penalarannya, mengevaluasi dan mampu mencipta. Mencipta tidak harus berupa produk tapi bisa juga berupa model, gerakan. 

Merdeka Belajar mewujudkan Indonesia maju . Merdeka Belajar diharapkan tercipta generasi yang tangguh mampu bersaing dan dapat menciptakan lapangan pekerjaan bukan mencari kerja. 

Sudah siapkah kita sebagai pendidik mengarahkan siswa kita dalam Merdeka Belajar? Jawabnya ada pada kita semua...Gurunya juga harus merdeka...gurunya adalah guru penggerak..yang akan mengupayakan Merdeka Belajar...

Terimakasih Bapak Indra Charismiadji ilmunya sudah kami rasakan membuka mata hati kami memaknai Merdeka Belajar.

Terimakasih juga pada Om Jay dan ibu moderator Bu Sri. Sudah memfasilitasi acara ini....

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun