Mohon tunggu...
Harris Aryadin
Harris Aryadin Mohon Tunggu... Penulis - Karyawan Swasta

Penulis Freelance

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

Hasil Lengkap Final China Open Super 1000 2023, Korea Selatan Berhasil Mengimbangi China

10 September 2023   20:35 Diperbarui: 10 September 2023   20:37 443
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Podium China Open 2023 ( Foto : badmintonrevolutionid / Instagram)

Hasil Lengkap Final China Open 2023. Korea Selatan berhasil mengimbangi China, dalam perebutan gelar juara. Pasalnya kedua negara tersebut, sama - sama memperoleh 2 gelar dan 1 Runner up.

China Open merupakan salah satu turnamen BWF World Tour super 1000. Turnamen ini berlangsung di Changzhou Olympic Sports Center Xincheng Gymnasium, Changzhou, Jiangsu, China dari tanggal 5 hingga 10 September 2023, dengan total hadiah sebesar, 2.000.000 dollar Amerika.

Berikut hasil lengkap babak final turnamen bulutangkis China Open 2023.

1. Viktor Axelsen (Denmark)

Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen kembali berhasil meraih gelar pada turnamen BWF China Open super 1000 2023.

Tunggal putra yang dijuluki sebagai "Alien" tersebut, sukses menaklukkan tunggal putra tuan rumah, Lu Guang Zu pada partai final, hanya dalam dua game langsung, dengan skor 21-16 dan 21-19.

Gelar China Open, menjadi gelar ke tiga yang berhasil diraih oleh atlet peringkat 1 dunia tersebut, pada turnamen BWF level 1000. Ia hanya kehilangan gelar pada turnamen All England Open 2023, setelah terhenti dibabak kedua.

Selain dari itu, gelar China Open juga menjadi gelar ke 4 yang berhasil diraihnya, pada musim BWF World Tour 2023. Sebelumnya, ia berhasil meraih gelar pada turnamen, Malaysia Open super 1000, Indonesia Open super 1000, dan Japan Open super 750.

2. An Se Young (Korea Selatan)

Tunggal putri yang dijuluki sebagai "Anak Ajaib" tersebut, berhasil merai gelar pada turnamen BWF China Open super 1000. An Se Young, sukses menaklukkan tunggal putri, Jepang, Akane Yamaguchi hanya dalam dua game langsung, dengan skor 21-10 dan 21-19.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun