Kedua event ini jadi satu.
- The World Youth Transnational Bridge Championships
- The U26 Teams
- The U26 Women Teams
- The U21 Teams
- The U16 Teams
- The BAM Teams
- The U26 Pairs
- The U26 Women Pairs
- The U21 Pairs
- The U16 Pairs
- The U26 Individual
- The Women U26 Individual
- The U21 Individual
- The U16 Individual
- The U26 Triathlon
- The Women U26 Triathlon
- The U21 Triathlon
Tahun genap :
- The World Bridge Games
- The Vanderbilt Trophy -- The Open Teams
- The Torlontano Trophy -- The Women's Teams
- The Seniors Teams
- World Mixed Teams Championship
- The Open Pairs
- The Women's Pairs
- The Seniors Pairs
- The Mixed Pairs
- The World Bridge Series
- The Rosenblum Cup -- Open Teams
- The McConnell Cup -- Women's Teams
- The Rand Cup -- Seniors Teams
- The World Transnational Mixed Teams
- The Open Pairs
- The Women's Pairs
- The Seniors Pairs
- The Mixed Pairs
- The World Youth Bridge Teams Champ.
- The Jaime Ortiz-Patino Trophy -- U26 Teams
- The Jos Damiani Trophy -- U21 Teams
- The Gianarrigo Rona Trophy -- U26 Women Teams
- The Ko University Trophy -- U16 Teams
- U31 Teams
- The BAM Teams
The World Bridge Games diselenggarakan secara bergantian setiap dua tahun sekali dengan The World Bridge Series`
Dengan dibatalkannya Kejuaraan Dunia 2020 otomatis akan mempengaruhi siklus penyelenggaraan kejuaraan dunia bridge terutama karena WBF memutuskan hanya akan menyelenggarakan dua Kejuaraan Dunia setiap tahun, yaitu untuk youth dan open event.
Memang awalnya dipertimbangkan untuk menggelar 4 kejuaraan dunia di tahun 2021 sehingga siklus tidak berubah.
Namun karena keputusan akhir hanya ada dua kejuaraan dunia di tahun 2021 maka otomatis siklus harus berubah dan kejuaraan dunia dengan kelas paling bawah harus mengalah.
Seharusnya di tahun 2021 jadwalnya adalah . The World Bridge Team Championships  dan The Transnational Open Team Championships serta  The World Youth Transnational Bridge Championships
Namun WBF memutuskan lain, The World Bridge Team Championships  dan The Transnational Open Team Championships tetap diadakan karena memang ini event dengan kelas tertinggi sedangkan The World Youth Transnational Bridge Championships ditiadakan untuk tahun 2021.
Event ini diganti dengan The World Youth Bridge Team Championship yang dibatalkan pada tahun 2020.
Dengan demikian jadwal Kejuaraan Dunia menjadi :
*2021 --World Youth Bridge Team Championships and World Bridge Team Championships & Transnational Open Teams Championship