Mohon tunggu...
Harja Saputra
Harja Saputra Mohon Tunggu... profesional -

http://www.harjasaputra.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Kasih Ibu dalam Lensa

23 Desember 2014   03:49 Diperbarui: 17 Juni 2015   14:40 295
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

[caption id="attachment_342823" align="aligncenter" width="611" caption="Ibu selalu sabar terhadap anaknya (harjasaputra)"][/caption]

Ada dua hal yang pasti di dunia ini, pertama kita akan mati dan kedua kita semua punya ibu. Tidak mungkin tidak. Ibu, sosok wanita yang-katanya-lemah tapi tak seorang pun yang bisa terlepas dari pengaruh ibu. Ibu hadir sebagai perantara Tuhan dalam berkreasi mencipta makhluknya yang bernama manusia. Dari ibu terlahir banyak karakter manusia.

Tepat di Hari Ibu yang jatuh pada hari ini (22 Desember), saya akan keluarkan stok foto-foto saya yang berhasil dikumpulkan yang terkait dengan "Kasih Ibu".

[caption id="attachment_342802" align="alignnone" width="638" caption="Tanpa ibu siapa yang ngasih makan kita? (harjasaputra)"]

1419254953416390664
1419254953416390664
[/caption]

Di saat kita lemah tak berdaya, ingatan belum lengkap, gerak pun terbatas, raga masih kecil, siapa yang memberi makan kita? Hanya ibu yang dengan sabar memasukkan makanan ke mulut kita.

[caption id="attachment_342803" align="alignnone" width="628" caption="Ibu yang menjaga kita di saat tertidur (harjasaputra)"]

14192550661766471911
14192550661766471911
[/caption]

[caption id="attachment_342805" align="alignnone" width="646" caption="Ibu rela menjaga kita di saat tidur meskipun baginya berbahaya (harjasaputra)"]

1419255289580019935
1419255289580019935
[/caption]

Di saat kita tertidur lelap, tidak ingat apa-apa selain kantuk yang menyerang, siapa yang menjaga kita? Ibu. Dengan tangannya yang tanpa kenal lelah siap sedia menggendong menemani kita dalam mimpi indah. Kadang, ibu juga berani menerobos bahaya asal kita tetap aman tertidur.

[caption id="attachment_342804" align="alignnone" width="622" caption="Ia yang merawat dan memandikan (harjasaputra)"]

1419255176738479038
1419255176738479038
[/caption]

Ibu jugalah yang mengajari kita untuk mandi. Dengan telaten mengajarkan bagaimana membasahi badan agar bersih. Tanpanya kita tidak mungkin kenal apa yang disebut mandi.

[caption id="attachment_342807" align="alignnone" width="641" caption="Kita nyaman dalam dekapan dan asuhannya (harjasaputra)"]

14192554121097200868
14192554121097200868
[/caption]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun