Mohon tunggu...
HANIFAN RIZKILLAH
HANIFAN RIZKILLAH Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang (UMM).

Selanjutnya

Tutup

Otomotif Pilihan

10 Tips Merawat Motor agar Tetap Awet

17 Juli 2022   18:03 Diperbarui: 17 Juli 2022   18:09 325
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

Di negara kita Indonesia, penggunaan kendaraan bermotor sangat masif dikarenakan penggunaannya yang praktis dan tidak ribet.

Maka dari itu kita sebagai pengguna kendaraan bermotor, juga harus bisa merawat kendaraan tersebut agar tetap awet dan tahan lama.

Berikut 10 tips merawat motor agar tetap awet.

1. Memanaskan Motor Setiap Pagi

Memanaskan motor setiap pagi dapat membuat mesin kendaraan menjadi lebih awet, dikarenakan dengan memanaskan motor maka oli yang berada di dalam mesin akan melumasi mesin sehingga performa mesin menjadi maksimal. Cukup dengan memanaskan selama 5 menit maka mesin motor anda akan menjadi lebih awet.

2. Rutin Melakukan Servis

Rutin melakukan servis pada motor anda, servis yang dilakukan berupa penggantian oli dan komponen lainnya yang setidaknya dilakukan sebulan sekali atau setiap 5000km, karena untuk meminimalisir adanya kerusakan selama pemakaian sehingga kondisi motor dapat selalu terjaga.

3. Tidak Membawa Barang Berlebihan

Kendaraan bermotor perlu anda ketahui memiliki batas beban muatan yang ditampung. Biasanya maksimal beban muatan yang dapat ditampung adalah sekitar 120 – 130 kg. Kenapa membawa barang berlebihan dapat merusak motor ?, dikarenakan kinerja mesin menjadi lebih berat dari pada seharusnya. Mesin pada motor akan terasa lebih berat dan nantinya akan berpengaruh pada ke ketahanan motor tersebut.

4. Gunakan Bahan Bakar Beroktan Tinggi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun