Kali ini saya akan menjelaskan tentang Aliran Rekontruksionisme dalam filsafat pendidikan. Apa itu aliran rekontruksionisme? Simak ulasan di bawah ini. :)
Aliran ini berasal dari bhs inggris yang artinya menyusun kembali.Dalan dunia pendidikan aliran ini berupaya merombak suatu susunan lama menjadi susunan yang modern. Aliran ini berpendapt bahwa masa depan suatu bangsa yaitu dama dengan suatu dunia yang diatur.Â
Ada beberapa pendapat tokohnya yaitu:Â
1. Muhammad Iqbaal
Ia berpandangan bahwasannya pendidikan dapat merubah suatu pandangan seseorang untuk lebih maju.Â
2. Caroline ParttÂ
Ia berpendapat bahwa sekolah terbangun dengan adanya cara pikir yang kreatif dari pendidik maupun peserta didiknya.Â
 Tujuan dari aliran ini dalam pendidikan untuk
Melakukan perubahan ekonomi,politik dan masyarakat dalam hal yang lebih maju. Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H