Mohon tunggu...
Muhammad Hamid Habibi
Muhammad Hamid Habibi Mohon Tunggu... Guru - Calon guru

Belajar lagi... Belajar mendengarkan, belajar memahami, belajar mengatur waktu, belajar belajar belajar... belum terlambat untuk belajar...

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Awal Bulan

1 Februari 2018   06:48 Diperbarui: 1 Februari 2018   07:06 234
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Awal bulan

Harusnya jadi bagian paling indah dalam kehidupan

Saat gaji masih bisa dirasakan

Saat uang masih berkumpul di dompet saling bersalaman

Awal bulan

Masa dimana hati menjadi senang

Seakan tak punya beban finansial

Seakan hidup kan berjalan lancar

Saat gaji di tangan

Itu pertanda awal bulan sudah datang

Walau kadang telat bikin deg-degan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun