Rezeki ...
Takkan lari itu pasti
Sesuai suratan Ilahi
Maka jangan ada sikap iri
Rezeki ...
Takkan hilang atau sembunyi
Kita tinggal mengeksplorasi
Tak berpangku tangan atau berdiam diri
Rezeki ...
Tanda kebesaran Ilahi
Bukti kita masih disayangi
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!