RINTIK, 11 Februari 2023
Karya : S.W. Nugroho
HIJAU ? HANYA HIJAU?Â
Meskipun hanya hijau saja warna tubuhmu
Meskipun dirimu dikelilingi warna lain yang gemerlap
Bahkan membuat mata orang lain terkesima dengan keegoisannya
Tak dapat membuatku memalingkan mata diwajahku ini
Masa kemasa aku tumbuh dan engkaupun tumbuh
Terkadang cahaya menembus sekelilingmu dan memudarkan warna cantikmu
Seakan terkoyak hati ini tanpa membayangkan kehidupan mendatang
Semakin hari warnamu memucat bergantikan gemerlap cahaya asing
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!