Apabila Anda bekerja dalam perusahaan manufaktur atau memiliki perusahaan tersebut, pasti Anda sudah pernah mendengar istilah biaya produksi.
Biaya produksi sendiri merupakan biaya pengeluaran suatu usaha untuk melakukan kegiatan pengolahan barang mentah menjadi barang jadi.
Biaya produksi juga memiliki 3 unsur :
-Biaya bahan baku, pengeluaran ini digunakan untuk memenuhkan kebutuhan bahan baku dengan alasan menciptakan produk yang mempunyai nilai ekonomis tinggi.
-Biaya overhead, adalah pengeluaran usaha untuk kegiatan manufaktur, overhead juga bisa dibilang sebagai suatu penunjang berbentuk besaran dana.
-Biaya sumber daya manusia, adalah pengeluaran berbentuk gaji yang dikeluarkan pada periode sesuai kesepakatan atau umumnya dikeluarkan secara bulanan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H