Mohon tunggu...
Hafidzur
Hafidzur Mohon Tunggu... Mahasiswa - Bismillah

Manfaat untuk umat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mengembangkan Kemampuan Murid Yayasan Miftahus Sadur dalam Tulis Menulis Bahasa Arab oleh KKNT UIM

27 Agustus 2021   06:00 Diperbarui: 27 Agustus 2021   06:22 198
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pamekasan selasa, 24 agustus 2021- Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) merupakan salah satu bentuk pengabdian mahasiswa kepada Yayasan atau Lembaga sebagai suatu bentuk perwujudan dari Tri Dharma Pergurungan tinggi yaitu poin Pengabdian Masyarakat sebagai salah satu bentuk peran aktif mahasiswa dalam membimbing dan mengimplementasikan ilmu pengetahuan yang telah diperoleh kepada Yayasan atau Lembaga tersebut.

Keterlibatan antara kedua belah pihak sebagai sasaran yaitu pihak Yayasan atau Lembaga adan mahasiswa sangat dibutuhkan sebagai faktor penting yang mendukung proses Kegiatan KKNT dapat memberikan manfaat lebih baik kepada lingkungan sekitarnya.

Tema yang digunakan pada KKNT PAI FAI Universitas Islam Madura 2021 pada ini adalah Membantu mengajar di Lembaga
Pendidikan/Lembaga Pendidikan
Islam (Sekolah/Madrasah
Diniyah/Pesantren dimana dalam tema tersebut memiliki PROKER yang harus di capai, yaitu PROKER Melakukan Koordinasi Awal di Lembaga Pendidikan/Lembaga
Pendidikan Islam (Sekolah/Madrasah Diniyah/Pesantren),
Mengajar di Lembaga Pendidikan/Lembaga Pendidikan Islam
(Sekolah/Madrasah Diniyah/Pesantren),
Membuat media pembelajaran PAI yang dapat dikembangkan/di
implementasikan di Sekolah/Madrasah Diniyah/Pesantren,
Implementasi media pembelajaran PAI di Sekolah/Madrasah
Diniyah/Pesantren.
Selasa, 24 Agustus 2020 POSKO 2 Individu Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Islam Madura (UIM) Pamekasan, Madura, Jawa Timur yaitu Hafidzur Rahman (Posko 2).

Yang telah Mengadakan Kegiatan Belajar Tulis Bahasa Arab atau yang dikenal Kaligrafi Arab. di Yayasan MIFTAHUS SUDUR Banyu Balu Proppo Pamekasan dengan harapan dapat membantu mengembangkan kemampuan murid dalam  Tulis menulis Bahas Arab dengan menerapkan kegiatan KKNT di lembaga tersebut.

Dan alhamdulillah KKNT PAI FAI UIM POSKO 2 Individu ini mengadakan kegiatan tersebut di karenakan Tulis menulis Bahasa Arab yang semakin menurun di kalangan murid. Kegiatan ini dilakukan dengan mengajarkan murid menulis Huruf Hijaiyah yang tepat dan benar dan mengajarkan sambung menyambung huruf Hijaiyah.  Kegiatan ini mendapatkan respon positif dari murid bahkan dari pihak yang bersangkutan seperti orang tua, guru serta ketua yayasan menyambut dengan antusias karena kegiatan ini bisa mengembangkan kemampuan murid di yayasan tersebut, sehingga menuai harapan semoga Lembaga pendidikan maupun kegiatan KKNT berjalan dengan baik sesuai harapan bersama.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun