Mohon tunggu...
haafidzfarabi
haafidzfarabi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

hobi membaca buku

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

agama sebagai pedoman dasar dalam kehidupan manusia

29 November 2024   15:52 Diperbarui: 29 November 2024   15:52 29
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

(penyerahan dan mengesakan Tuhan).

Menurut Daradjat agama adalah proses hubungan manusia yang dirasakan terhadap sesuatu yang

diyakininya, bahwa sesuatu lebih tinggi dari pada manusia. Sedangkan Glock dan Stark

mendefinisikan agama sebagai sistem simbol, sistem keyakinan, sistem nilai dan sistem perilaku

yang terlembaga, yang kesemuanya terpusat pada persoalanpersoalan yang dihayati sebagai

maknawi (ultimate Mean Hipotetiking).

(Hasan,2022)

Kedudukan agama sebagai keteraturan mengisyaratkan bahwa ia merupakan sumber nilai moral

mencakup keseluruhan aktivitas hidup manusia, baik bersifat pribadi, sosial, dan khususnya

menyangkut ritualitas ketuhanan. Persisnya, agama adalah sumber nilai keseluruhan hidup,

landasan dalam berpikir maupun bertindak yang menuntun setiap penganutnya agar senantiasa

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun