Jika cinta itu bermakna,maka ia memberi manfaat bukan asas "MEMANFAATKAN ".Jika cinta itu mampu memberi kemudahan,maka ia tak akan meninggalkan "KESULITAN" ketika udah tak perlu.Jika cinta itu ilmu,maka ia akan membenarkan yang salah,bukan "MENJERUMUSKAN".Jika cinta itu kesabaran,maka tak akan ada asas "KETERPAKSAAN".Cinta yang baik,yang mampu menjaga etiketnya baik lisan maupun sikap.kehadirannya bukan muncul ketika lapang,tetapi 'SETIA' ketika salah,susah bahkan terpuruk.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Lihat Puisi Selengkapnya