Mohon tunggu...
Abdul Ghofar
Abdul Ghofar Mohon Tunggu... Operator - Menulis mengisi waktu mengungkap rasa

Santai

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Jalan Kaki Jaga Kesehatan

3 Oktober 2023   10:17 Diperbarui: 3 Oktober 2023   10:21 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jumlah langkah jalan kaki, dokpri

Jalan kaki meski hanya mutar-muter didalam ruangan mesti saya harus lakukan, sebagai usaha untuk tetap fit setiap hari.

Setiap pagi, setiap yang lain sedang morning meeting, saya paksa diri saya untuk bergerak berjalan dan melakukan gerakan-gerakan yang bermanfaat untuk kesehatan.

Ada waktu satu jam untuk itu, karena saya harus standby diruangan saya, sementara yang lain harus meeting diruangan meeting.

Untuk memastikan berapa ribu langkah yang sudah saya capai, saya memakai alat bantu jam tangan yang mampu menghitung langkah saya.

Sejak saya bekerja sebagai control room operator, saya menyadari bahwa kemungkinan besar setiap hari saya akan lebih banyak duduk didalam ruangan control room  daripada berjalan kaki.

12 jam sistem kerja diperusahaan tempat saya bekerja, berarti selama 12 jam pula saya harus standby mengamati setiap parameter mesin dan memastikan export gas berjalan lancar dan sesuai dengan standard yang ditetapkan.

Maka sejak itu pula saya lengkapi asesoris tangan saya dengan jam tangan yang mampu menghitung sudah berapa langkah saat ini dan seterusnya.

Penelitian 

Menurut penelitian Europian  Journal of Preventive Cardiology, jalan kaki 4000 langkah setiap hari dengan langkah konstan mampu mengurangi resiko kematian.

Jalan kaki minimal 4000 langkah sehari mampu memberikan efek yang baik bagi pembuluh darah sehingga otomatis dapat mengurangi resiko penyakit yang berhubungan dengannya.

Jumlah langka kaki. dokpri
Jumlah langka kaki. dokpri
Seiring dengan rutinitas berjalan setiap hari maka secara otomatis akan mampu meningkatkan stamina.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun