Mohon tunggu...
Gunawan
Gunawan Mohon Tunggu... Dosen - Dosen

Sekedar ingin berbagi melalui tulisan

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Jokowi, Negerimu Penuh Pungli

20 Juli 2013   09:28 Diperbarui: 24 Juni 2015   10:17 1725
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jokowi negerimu penuh pungli

dari lahir sampai mati

urus akte lahir dipungli

urus ktp kena pungli

urus akte mati ya dipungli


Jokowi kenapa begini

kami hanya menyesali

penguasa negeri

tak jua unjuk gigi


Jokowi kau punya prestasi

mengurangi pungli di dki

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun