Hallo sobat pecinta media dan pejuang pendidikan, inilah daftar 10 Universitas Terbaik Di Indonesia 2020 versi Webometrik rilis bulan juli 2020. Dapat kalian lihat posisi rangking universitas di indonesia berada di urutan berapa. Pada gambar di atas juga kalain bisa melihat presentasi penilaian tiap-tiap universitas berdasarkan kategori penilaian Webometrics
Siapa yang terkejut melihat deretan universitas diatas? Kali ini Universitas Indonesia meraih perinkat 1 universitas terbaik . Uniknya kampus terbaik Universitas Gadjah Mada mendalami penurunan rangking diman ia barada di Urutan 6 digeser oleh sederet universitas terbaik lainnya.Â
Lebih uniknya lagi, Universitas Telkom atau Tel-U yang merupakan kampus swasta teelah mengeser PTN Terbaik lho gaes, yaitu Universitas Gadjah Mada. Ini menandakan bahwa PTS semakin di depan dan tak boleh dipandang sebelah mata.Â
Semoga artikel ini bermanfaat buat anda, jangan lupa tinggalkan komentar ya.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H