Berikut ini adalah contoh pemakainan fitur pada I-Macros.
A. Automatic Browser
Misalnya kita akan menggunakan automatic browser pada form Login.
Berikut ini langkah-langkahnya
1. Pilih Rec danklik record sebelum mengisikan form tersebut, lalu isikan seperti dibawah ini.
2. Setelah berhasil Login, Stop dan Save hasil record kita dengan nama yang anda inginkan.
Data Flooding dan Filling Form
Setelah masuk ke dalam menu utama, “data flooding dan filling form” akan kita gunakan pada form isian. Misalnya pada penginputan menu baru pada web dibawah ini.
1. Pilih Rec,dan klik record sebelum menginputkan form isian seperti di bawah ini.
2. Isikan form tersebut seperti dibawah ini.
3. Pastikan data yang kita inputkan berhasil dimasukkan seperti ini.
4. Setelah itu, stop dan save hasil record dengan nama yang anda inginkan seperti dibawah ini.
5. Setelah disave, maka kita dapat menginputkan otomatis dengan jumlah yang kita inginkan. Misalnya 10 kali inputan yang sama seperti yang kita inputkan sebelumnya. Caranya, klik Play, isikan jumlah looping yang diinginkan, lalu Play (Loop).
6. Maka otomatis data tersebut terinput 10 kali. Dapat kita lihat pada databasenya seperti dibawah ini.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H