Mohon tunggu...
Gramedia Official
Gramedia Official Mohon Tunggu... Lainnya - Tempat kamu mencari buku 📚

📖 Halaman untuk pecinta buku. Dari trivia, review, hingga rekomendasi buku dari #SahabatTanpaBatas-mu. 🤗

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

20 Kata-kata Motivasi Belajar yang Bisa Membuatmu Semangat dari Tokoh Dunia Inspiratif!

24 Oktober 2022   15:35 Diperbarui: 24 Oktober 2022   15:48 639
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: storymotherhood.com.my

Semangat belajar pastinya harus selalu kita pupuk sejak dini. Karena, tanpa adanya kesungguhan dalam belajar, kita tidak bisa memperoleh pengetahuan yang mumpuni untuk bisa menghasilkan sebuah keputusan terbaik atau dalam hal menggapai impian.

Untuk menambah semangat belajar, sering kali kita membutuhkan kata-kata motivasi belajar, baik itu dari teman ataupun keluarga. Dengan adanya kata motivasi belajar, niscaya tidak hanya memberikan kamu semangat, tapi juga bisa membuat mood kamu menjadi lebih baik. Dengan begitu, yang sedang kamu pelajari akan dengan mudah kamu kuasai serta pahami.

Kata-kata motivasi belajar yang kamu dapatkan dari berbagai tokoh dunia pasti bisa menjadi pemicu dalam semangat kamu. Berikut ini kata-kata motivasi belajar yang bisa menjadi inspirasi untuk bisa menjadi motivasi belajar kamu.

Kata-kata Motivasi Belajar dari Tokoh Dunia

Sumber: storymotherhood.com.my
Sumber: storymotherhood.com.my
  1. "Jenius adalah 1% inspirasi dan 99% kerja keras. Tak ada yang bisa menggantikan sebuah kerja keras. Keberuntungan adalah sesuatu yang bisa terjadi saat kesempatan bertemu dengan adanya kesiapan." -- Thomas Alfa Edison

  2. "Yang terpenting dalam Olimpiade bukanlah kemenangannya, tetapi keikutsertaannya. Yang terpenting dari kehidupan bukanlah kemenangan, tetapi bagaimana kita mampu bertanding dengan baik." -- Baron Pierre de Coubertin

  3. "Bekerja keras sekarang, merasakan hasilnya nanti. Bermalas-malasan sekarang, merasakan akibatnya nanti." -- John C. Maxwell

  4. "Lebih baik menyiapkan diri untuk sebuah peluang dan tidak mendapatkannya daripada memiliki peluang dan tidak menyiapkan diri." -- Whitney Young JR

  5. "Jangan habiskan waktumu memukuli dinding dan berharap bisa mengubahnya menjadi pintu." -- Coco Chanel

  6. "Kamu tidak bisa kembali dan mengubah awal saat kamu memulainya, tapi kamu bisa memulainya lagi dari mana kamu berada sekarang dan ubah akhirnya." -- C.S Lewis

  7. HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
    Lihat Pendidikan Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun