Terdapat beberapa teknik yang dapat digunakan untuk melakukan visual storytelling
1. Monomyth

Dok: Monomyth
Teknik bercerita ini banyak ditemukan di dalam cerita rakyat, mitos maupun tulisan agama dari seluruh dunia. Struktur penceritaannya akan membawa pemirsa dalam perjalanan sang tokoh utama dan menunjukkan manfaat maupun resiko yang didapatkan dari setiap tindakannya.
2. The Mountain

The Mountain
Teknik ini hampir sama dengan Monomyth dimana pemirsa akan dibawa ke dalam perjalanan sang tokoh utama dimana nantinya akan terdapat ketegangan yang semakin memuncak hingga terjadi penyelesaian. Perbedaannya adalah tidak semua ceritanya harus berakhir bahagia.
3. Nested Loops

Nested Loops
4. In Medias Res

In Medias Res
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!