Perkembangan Al Jazeera
Pada tahun 1996 menjadi sejarah pertama Aljazeera berdiri ditengah kekacauan besar yang melanda dunia.Â
Terletak di Ibukota Qatar, Doha tepatnya di sebuah bangunan kecil menjadi bukti tempatÂ
berkumpulnya jurnalis, produsen, dan teknisi dari seluruh dunia.
Melewati proses yang panjang, akhirnya di tanggal 1 November 1996 merupakan penayangan langsungÂ
dan pada penghujung bulan November di tahun yang sama, Aljazeera menayangkan
program siaran langsung pertama yang berjudul, shariah and life.
Berita pertama yang di tayangkan terkait dengan pembahasan gaya hidup modern dengan agama, dan keadilan sosial dengan pemahaman yang terbuka.
Awal tahun siaran berita di media Aljazeera membatasi jam penyiaran sampai dengan satu setengah jam saja.Â
Namun tidak menjadi penghalang bagi Aljazeera untuk mengembangkan media mereka ke ajang dunia.Â