Mohon tunggu...
Ghusyara Hima
Ghusyara Hima Mohon Tunggu... -

Mahasiswa psikologi yang sedang mengerjakan tugas-tugasnya.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Penilaian Kinerja Karyawan

31 Mei 2015   17:01 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:25 64
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Didalam suatu perusahaan pasti ada yang namanya penilaian kerja bagi karyawannya. Tujuannya untuk memeriksa apakah kerja karyawan benar benar sesuai dengan apa yang diharapkan oleh perusahaan.

Apa saja yang harus diperhatikan dalam penilaian kerja? Yang pertama adalah karakteristik personal contohnya, kedisiplinan, tanggung jawab, tata krama, cara berinteraksi. Yang kedua adalah hasil/outcome yaitu seberapa mampu bisa menjawab pekerja dalam dunia kerjanya, seberapa banyak dia menjual barangnya. Lalu yang ketiga ada behavioral process yaitu proses dimana kinerja karyawan apakah mencapai maksimal atau tidak

Siapa yang melakukan penilaian?


  • Atasan / Supervisor
  • Rekan
  • Diri Sendiri
  • Bawahan
  • Customer



Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun