Mohon tunggu...
Gheastu Gilang Cahyandaru
Gheastu Gilang Cahyandaru Mohon Tunggu... Editor - Editor, Graphic Designer, Photographer, Art Enthusiast

Sebuah gelas justru paling berguna saat dalam keadaan kosong. Bagaimana menikmati secangkir kopi jika masih ada ampas di dalamnya | TABULA RASA

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur

19 Juni 2022   17:13 Diperbarui: 19 Juni 2022   17:15 759
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang bersifat khusus, karena dalam KKN dharma pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat dipadukan kedalamnya dan melibatkan sejumlah mahasiswa dan sejumlah staf pengajar ditambah unsur masyarakat. KKN merupakan suatu kegiatan perkuliahan intrakurikuler dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan mahasiswa secara interdisipliner dan lintas sektoral. Kegiatan ini ditujukan untuk mengembangkan kepekaan rasa dan kognisi sosial mahasiswa serta membantu proses pembangunan.

Universitas Budi Luhur melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini sebagai salah satu upaya perwujudan Tri Dharma Perguruan Tinggi dan sarana untuk meningkatkan kepekaan sosial mahasiswa terhadap persoalan masyarakat sehingga mampu berkontribusi positif terhadap pembangunan daerah dengan metode pemberian pengalaman belajar dan bekerja kepada mahasiswa.

Program KKN di RPTRA Berseri, Kecamatan Pesanggrahan bertujuan untuk membangkitkan kembali minat baca pada masyarakat, terutama untuk anak – anak. Yang diwujudkan melalui program utama kami yaitu renovasi ruang literasi, penambahan dan penataan administrasi buku perpustakaan disertai oleh program pendukung berupa acara sosialiasi perpustakaan dengan tujuan mengenalkan suasana serta pemanfaatan perpustakaan kepada masyarakat area Kecamatan Pesanggrahan.

Dengan dilaksanakannya Kegiatan KKN ini, diharapkan program yang diberikan oleh mahasiswa dapat memberikan manfaat dan bantuan seterusnya bagi masyarakat dan anak-anak. Sehingga perpustakaan RPTRA Berseri dapat dipergunakan sebagai sarana belajar serta meningkatkan minat baca pada anak.

Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur
Renovasi Ruang Literasi Rptra Berseri Petukangan Utara oleh Mahasiswa KKN Universitas Budi Luhur

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun