Mohon tunggu...
Dimas Gagat Rahina
Dimas Gagat Rahina Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Teknik Sipil di UPN Veteran Jawa Timur

Saya adalah mahasiswa Jurusan Teknik Sipil di UPN Veteran Jawa Timur, tertarik dengan bidang konstruksi semenjak lulus dari SMA, sehingga mengambil prodi Teknik Sipil S1 pada salah satu PTN di jawa timur. Saya gemar menonton film bergenre horor, action, dan komedi, serta menyukai olahraga bersepeda dan lari

Selanjutnya

Tutup

Surabaya

Usai Resmi Buka Fakultas Kedokteran, Begini Progress Pembangunan Gedung FK UPN Veteran Jatim

30 Agustus 2023   23:56 Diperbarui: 31 Agustus 2023   13:46 831
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Surabaya, Dewasa ini PTN di Indonesia berlomba lomba untuk dapat memberikan pelayanan dan infrastruktur yang baik untuk ditawarkan kepada mahasiswanya. UPN Veteran Jatim yang akrab dikenal sebagai Kampus Bela negara ini berlokasi di Jl. Rungkut Madya no. 1 Gunung Anyar, Kota Surabaya, Jawa Timur kini resmi membuka Fakultas Kedokteran 

Prof Akhmad Fauzi yang merupakan Rektor di Universitas Bela Negara ini, telah merencanakan pembangunan Gedung Fakultas Kedokteran pada 2019 yang lalu, Tim UPBJJ UPN Veteran Jatim pun kemudian mengadakan lelang dan dimenangkan oleh salah satu kontraktor BUMN yaitu PT. Pembangunan Perumahan Persero. Pembangunan Gedung itu kemudian dinamakan dengan Proyek Pembangunan Gedung FISIP dan Kedokteran UPN Veteran Jawa Timur. Gedung ini nantinya akan memiliki 2 buah tower dengan 12 lantai yang pada lantai 11 nanti akan terdapat Sky Bridge (jembatan yang menghubungkan tower FISIP dan Kedokteran). Proyek Pembangunan ini pun kini dikenal dengan Twin Tower karena nantinya akan memiliki 2 Tower Kembar yang dihubungkan dengan skybridge pada lantai 11nya.

Kini Proyek pembangunan Twin tower ini telah mencapai tahap 2, dan progres pembangunannya telah mencapai 15%. Menurut Schedule yang telah dibuat, proyek ini akan selesai pada tahun 2025 dan akan mulai beroperasi juga di tahun yang sama

upnjatim.ac.id

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Surabaya Selengkapnya
Lihat Surabaya Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun