Mohon tunggu...
Goenawan
Goenawan Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Insinyur mesin dari ITS Surabaya, mendalami sistem kontrol otomatis di Taiwan, pernah bekerja di beberapa perusahaan ternama sbg Engineer dan di Managemen. Sekarang menekuni pasar Modal dan pasar Uang.\r\n\r\nSemua tulisan saya asli bukan hasil mencontek, tetapi anda boleh meng-copy paste sebagian atau seluruhnya tulisan saya di kompasiana tanpa perlu izin apapaun dari saya. Lebih baik jika dicantumkan sumbernya, tetapi tanpa ditulis sumbernyapun. it's ok

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

AHY Bagus Buat Sparing Partner Pak Jokowi

11 Desember 2016   10:20 Diperbarui: 11 Desember 2016   10:24 2268
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Agus/Silvi:

Inilah partner Jokowi paling dinamis yang menjanjikan iklim kompetisi paling keras antara RI dan DKI secara ekonomi. Dengan dukungan SBY, tak terelakkan lagi pasangan ini akan menikmati pengalaman sukses SBY selama menjadi Presiden. Kompetisi ekonomi antara RI dan DKI pada akhirnya akan membawa kemajuan, koreksi dan improvisasi yang luar biasa bagi Jokowi dan AHY, saling mengkoreksi dan mencontek tidak akan terelakkan lagi. Apapun latar belakang politik rakyat, pada akhirnya mereka akan bersikap pragmatis. kemajuan ekonomi akan menjadi indikator kuat mengalahkan jargon - jargon dan latar belakang politik rakyat. Jika itu yang terjadi maka yang akan diuntungkan adalah rakyat secara umum.

Kita perlu pemerintah yang stabil tapi juga pemerintah yang mendapat tekanan yang kuat untuk berprestasi. Pengalaman mengajarkan dalam kenyamanan akan banyak penumpang gelap dan cenderung koruptif. Mantan Presiden Soeharto pada awal - awal menjadi presiden sangat bagus, bisa menhentikan inflasi ribuan persen di jaman Orla sekaligus pertumbuhan ekonomi yang bagus, tetapi sejak periode ke 2 bibit KKN dan penumpang gelap mulai mendominasi. Begitu juga dengan SBY yang cemerlang di era JK, menjadi kalang kabut karena kenyamanan yang diberikan rakyat di akhir periode 2, sehingga mulai banyak penumpang gelap di gerbong nya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun