Inovasi yang diusung oleh Tim PKM-RE UAD ini merupakan serum yang diharapkan bisa memberikan efek antiaging bagi kulit. Limbah kulit kacang tanah (Arachis hypogaea L.) ini nyatanya memberikan presentase antioksidan yang cukup tinggi sehingga dijadikan sebagai serum antiaging. Dengan inovasi mengubah limbah kulit kacang tanah menjadi serum antiaging yang bernilai tinggi, tim PKM-RE UAD berharap tidak hanya berkontribusi pada keberlanjutan lingkungan, tetapi juga menggugah kesadaran mahasiswa maupun masyarakat akan potensi yang belum tergali di dalam limbah sehari-hari kita. Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H