Mohon tunggu...
Yudel Neno
Yudel Neno Mohon Tunggu... Penulis - Penenun Huruf

Anggota Komunitas Penulis Kompasiana Kupang NTT (Kampung NTT)

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Semakin Bergerak, Semakin Seimbang

6 Agustus 2020   16:49 Diperbarui: 6 Agustus 2020   16:48 24
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Baru saja saya melangkah agak cepat,sembari memegang segelas abc mocca di tangan kiri saya.

Semakin cepat langkah, tanpa tindakan apapun yang saya lakukan terhadap segelas abc mocca itu, geloranya menggelembung, nyaris tumpah mengelilingi pinggiran bibir gelas.

Tindakan pun segera saya ambil. Selain melangkah, saya aduk secara merata air dalam gelas itu, seirama dengan langkah kaki saya. Ternyata ada keseimbangan.

Memang benar!!!
Seturut filosofi bersepeda; keseimbangan hanya bisa terjadi, kalau dua-duanya bergerak. Semakin bergerak, semakin seimbang. Mitra kerja hanya bisa dicapai, kalau ada kerja sama yang seimbang.

Salam Dinamika!!!

Betun, 06/08/2020

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun