Mohon tunggu...
FREDDY GIAWA
FREDDY GIAWA Mohon Tunggu... Guru - MAHASISWA

Belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Malam Takbir

17 Juni 2024   09:50 Diperbarui: 17 Juni 2024   09:54 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ya Allah

Malam takbir kemarin 

Air mataku menetes

Sebab ini sudah tahun ke empat ku

Tak bisa merayakan tanpa ibu

Tahun demi tahun ku sudah terlewati

Karena hari ini sangat menyedihkan ku

Kuliat orang berbondong bondong merayakan

Dengan formasi keluarga yang lengkap

Ibu apakah kau mendengarkan ku

Ku harap ibu bahagia di sana

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun