Mohon tunggu...
m nur firman
m nur firman Mohon Tunggu... Penulis - Interested in Digital marketing, SEO, Content writing.

College student from Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Checklist SEO untuk Website Baru |2024

5 Januari 2024   14:01 Diperbarui: 5 Januari 2024   14:03 160
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Ilustrasi merupakan dokumen karya pribadi (Karya M Nur Firman)  

Bagi kamu yang ingin memulai perjalanan membuat website baru dan terjun ke dunia SEO (Search Engine Optimization) berikut daftar checklist SEO yang bisa Kamu pakai untuk meranking website di tahun 2024 ini :

Dasar-dasar SEO :

  • Siapkan GSC dan Google Analytics (GA).
  • Instal dan konfigurasikan plugin SEO (Wordpress).
  • Buat dan upload sitemap ke GSC
  • Buat Robots.txt
  • Periksa GSC jikalau perlu tindakan manual.
  • Pastikan situs terindeks.

Riset Kata Kunci :

  • Identifikasi kompetitor.
  • Temukan kata kunci utama (seed keywords).
  • Temukan variasi kata kunci ekor panjang / long tail keywords biasanya 3 kata atau lebih.
  • Buat peta kata kunci (keyword mapping).
  • Analisa search intent halaman dari SERP.
  • Buatlah daftar pertanyaan yang diajukan users.
  • Periksa kesulitan kata kunci target (Keyword Difficulty).

SEO Teknis :

  • Pastikan situs menggunakan HTTPS.
  • Periksa versi duplikat situs.
  • Periksa crawl errors dan perbaiki.
  • Tingkatkan kecepatan situs (page speed insight).
  • Periksa link internal dan eksternal yang rusak.
  • Temukan dan perbaiki tautan HTTP di halaman HTTPS.
  • Gunakan struktur URL yang SEO friendly.
  • Tambahkan markup skema.
  • Periksa kedalaman halaman (max 3-4 kedalaman).
  • Periksa redirect (301 & 302).
  • Pastikan situs kamu mobile friendly.

On page + konten SEO :

  • Periksa & perbaiki duplikat atau tag judul yang hilang.
  • Periksa & perbaiki duplikat atau meta deskripsi yang hilang.
  • Temukan & perbaiki beberapa tag H1.
  • Tingkatkan tag judul, meta deskripsi, dan konten halaman.
  • Lakukan audit konten dan improve/pangkas konten yg berkinerja rendah.
  • Tambahkan tag alt ke semua gambar.
  • Tingkatkan tautan internal.
  • Periksa kanibalisasi kata kunci.
  • Perbarui konten untuk memastikannya masih relevan.

SEO Off-page :

  • Guest posting.
  • Audit backlink kompetitor (backlink gap semrush).
  • Temukan dan hubungi brand mention yg tidak memiliki tautan.
  • Cari peluang membangun tautan baru (link PR).
  • Optimalkan tautan Google Bisnisku (GMB).

SEMOGA MEMBANTU!!!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun