Warna -- warna pada kebel Listrik
Sebelum kita membahas warna , perlu diketahui bahwa ada beberapa macam jenis kabel yang biasa digunakan didalam kehidupan sehari-hari, yaitu : NYA, NYAF, NYM, NYMHY, NYY, untuk penjelasan lebih lanjutnya next akan dibuatkan artikel khusus
Dalam standart SNI terdapat rekomendasi warna yang dapat dipilih untuk memudahkan penggunaan dari kabel listrik. Berikut penjabaranya :
1. Kabel Tunggal ( NYA/NYAF)
Untuk kabel ini tidak ada warna khusus yang di tentukan oleh SNI 04.6629.1, produsen/pabrikan hanya membuat sesuai dengan kebutuhan dari konsumen, namun untuk kebutuhan sehari-hari biasanya warna yang digunakan yaitu : Merah, Hijau, Hitam, Biru, Kuning, Kuning-Hijau, Hijau-Kuning, Coklat.
Untuk kombinasi warna dari kabel ini lebih banyak digunakan untuk wire hardness / kabel body untuk automotive dan elektronik.
2. Insulasi Pada Kabel NYM, NYMHY, NYY
Untuk insulasi dari jenis kabel tersebut pada SNI 04.6629.1 terdapat beberapa rekomendasi untuk penggunaan warna :
       Â
      Insulasi kabel 2 inti : Tidak ada pola yang disukai, artinya produsen boleh menggunakan warna apa saja untuk kabel dengan 2          inti, namun dipasaran untuk kabel dengan 2 inti menggunakan warna Hitam dan Biru.
      Insulasi kabel 3 inti : hijau--kuning, biru muda, cokelat; atau biru muda, hitam, cokelat;
      Insulasi kabel 4 inti : hijau--kuning, biru muda, hitam, cokelat; atau biru muda, hitam,
       cokelat, hitam atau cokelat;
      Insulasi kabel 5 inti : hijau--kuning, biru muda, hitam, cokelat, hitam atau cokelat, atau biru