Mohon tunggu...
Firda Rubby Aulia
Firda Rubby Aulia Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Saya siswi belajar SMP 44 Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Kucing Kecilku (Buncit)

2 Agustus 2024   10:58 Diperbarui: 2 Agustus 2024   11:19 33
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Aku mempunyai seekor kucing bernama Buncit. Mungkin kalian bertanya tanya kenapa aku memberi nya nama Buncit bukan nama yang lain? Jadi alasan nya adalah Buncit sangat suka makan. Apalagi Buncit makan nya juga banyak maka dari itu aku memberi nya nama Buncit. Awal nya Buncit sangat agresif dengan semua orang termasuk aku, setiap aku mendekat dia pasti mencakar atau mengeong dengan keras. Tetapi aku tetap berusaha membuat nya jinak pada ku. Selama kurang lebih 1 atau 2 bulan Buncit susah terbiasa dengan ku jadi aku mulai menyentuh nya dan mengelus elus nya dengan lembut. Karena Buncit sudah terbiasa dengan ku akhirnya aku memutuskan untuk merawat nya. Aku merawat nya kurang lebih selama 2 tahun dari tahun 2020 sampai tahun 2022. Kenapa aku merawat nya hanya 2 tahun saja? Yaa... Karena Buncit di buang oleh ayah ku... Aku sangat sedih saat Buncit dibuang karena Buncit lah yang selalu menemani ku saat aku sedang sedih, tapi mau bagaimana lagi? Mau tidak mau harus tetap bersabar karena itu takdir yang memisahkan kita. Karena setiap pertemuan pasti ada perpisahan 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun