Mohon tunggu...
Fiona Try
Fiona Try Mohon Tunggu... Jurnalis - S1 Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

When nothing is sure, everything is possible.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Sejarah Internet: Titik Balik Bisnis dalam Perkembangan Internet

31 Agustus 2021   19:35 Diperbarui: 11 September 2021   12:16 373
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Majalah OK OCE

Manusia dapat hidup tanpa makan, tapi apakah manusia dapat hidup tanpa internet?

Pertanyaan tersebut  dapat dikatan sebagai sebuah istilah bagaimana kini manusia tidak dapat hidup tanpa internet.

Coba kita renungkan, dalam kesehariannya internet membantu banyak manusia di dunia untuk memudahkan pekerjan mereka. Belanja tanpa harus pergi ketoko, membayar tagihan secara online, mencari kontak telepon atau alamat tanpa harus lagi menelpon penerangan, merupakan beberapa contoh kegunaan internet yang memudahkan manusia.

Contoh lainnya, dimasa pandemi COVID-19 banyak sekali kegiatan yang diharuskan dilakukan dirumah atau Work From Home. Karena itu, kegunaan internet semakin meningkat dan menjadi dibutuhkan bukan?

Nah, sebelum masuk kedalam pembahasan dalam artikel ini saya akan memaparkan definisi internet, sejarah internet, dan manfaat lain internet bagi pelaku bisnis. Siap? mari kita masuk kedalam pembahasannya.

Sebenarnya apa itu internet?

Sumber: Kaskus
Sumber: Kaskus

Internet dalam buku Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas XI Kemedikbud mendefinisikan internet sebagai jaringan berjuta-juta komputer di seluruh dunia, dengan terhubung melalui protokol TCP/IP. Contoh sederhana maksud dari "berjuta-juta komputer" dalam jurnal Universitas Negeri Padang diumpamakan sebagai berikut. Beberapa komputer di kantor dihubungkan dengan kabel sehingga satu sama lain dapat berbagi data, program, bahkan dapat saling berkomunikasi dengan mudah dan cepat serta akurat. Sehingga dengan menghubungkan komputer kita ke jaringan internet maka komputer itu sudah saling terhubung dengan komputer lain di seluruh dunia.

Intinya, internet dapat di artikan sebagai sebuah jaringan yang berada didalam komputer dan dapat terhubung secara jarak jauh.           

Lalu, Bagaimana sejarah internet?

Kemunculan internet tidak terlepas dari proyek ARPANET (US Defense Advanced Research Projects Agency) pada tahun 1969 yang dikembangkan oleh  Departemen Pertahanan Amerika Serikat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun