PENTINGNYA KESEHATAN MENTAL BAGI REMAJA
Akhir akhir ini banyak sekali berita yang tidak mengenakan yang berasal dari kalangan mahasiswa yang melakukan bunuh diri karena depresi dan masalah yang bersal dari diri sendiri dan merasa menyerah sehingga lebih memilih untuk mengakhiri hidup.
Mengakhiri hidup bukanlah suatu jalan keluar dari masalah, jika mempunyai masalah selesaikan terlebih dahulu masalah harus di hadapi. Berbicara mengenai masalah, masalah itu sangat berat entah itu datang dari keluarga baik dari ayah, ibu, kakak, adik, pacar, sahabat, teman bahkan dari keluarga terdekat kadang kita hendak untuk memaafkan tetapi hati segan untuk memaafkan semua itu, entah dari perlakuan mereka, sifat mereka, kata kata mereka yang selalu membuat kita terluka.
Jadi tetap semangat buat ngebangun kepercayaan diri bungkam semua omongan orang tentang hal yang tidak baik itu dan hasil terbaik dari semua itu adalah kesuksesan. Semangat buat kalian yang sedang mengalami masalah saat ini yakin kalian mampu menyelesaikan dan janji harus kuat.
Kesehatan mental itu sangat penting, dimasa yang sekarang ini tak jarang kita menemukan kasus dimana seseorang memilih menyerah dari pada melanjutkan hidupnya. Tapi sebenarnya mereka tidak ingin mati namun kenyataanlah yang membuat mereka berfikir betapa menakutkannya kehidupan kedepannya ditambah perasaan dan tekanan yang tak bisa mereka bagi, tempat berbagi yang tak bisa mereka temukan. Jangan pernah menganggap remeh perasaan oranglain. Jangan sampai perkataan kita menjadi alasan bagi mereka untuk mengakhiri segalanyaa. Semangat buat kita. Yakin bahwa kita bisaa dan kuat
Kesehatan mental memang semahal ituu, jadi buatlah dirimu bahagia untuk dapat membuatmu kembali menjadi diri sendiri. Kamu hebat...
Sejauh ini kamu hebat jadi bertahanlahh
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI