Mohon tunggu...
Fikri Boy
Fikri Boy Mohon Tunggu... Guru - seorang guru yang menulis

supaya kelak tulisan-tulisan ini dibaca oleh putri saya

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Milad ke 112, Muhammadiyah untuk Kaum Papa

17 November 2024   23:01 Diperbarui: 17 November 2024   23:23 49
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Program-program kemakmuran masyarakat yang bersifat berkelanjutan harus mulai menjadi prioritas. Program yang bersifat seremonial atau yang hanya manis di sosial media, harus mulai di evaluasi. Naskah-naskah pemberdayaan masyarakat harus segera dibumikan. Diwujudkan dalam bentuk nyata.

Bukankah agama Islam tidak hanya menuntun tata cara sholat. Tetapi juga tata cara makan. Baik itu do'a sebelum makan, adab makan ataupun jenis makanan yang halal. Dan tugas dari Muhammadiyah adalah bagaimana menghadirkan makanan yang halal itu. Menghadirkan di piring-piring kaum papa. Kalau do'anya, Insya Allah sudah hafal sejak TK.

Selamat Milad Muhammadiyah-ku, Muhammadiyah Kita Semua.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun